Training of Trainers: Creative and Innovative Thinking

Training of Trainers: Creative and Innovative Thinking

Info
Gambar

Training of Trainers (ToT) merupakan program kolaborasi SociopreneurID dengan Pemerintah Kota Solok yang dirancang untuk membantu individu (khususnya pengajar) memahami pentingnya berpikir kritis dan kreatif dalam mengembangkan proses pembelajaran yang kreatif.

Kegiatan ini diselenggarakan melalui Zoom Video Conference dan diikuti oleh lebih dari seratus partisipan yang berasal dari kalangan pengajar yang berdomisili di Kota Solok, Sumatera Barat. Training of Trainers dengan tema “Creative and Innovative Thinking” diisi oleh Heru Wijayanto, MM, MBA, M.MT (Co-Founder & Operations Manager SociopreneurID) dan Dr. Eng. Niki Prastomo, S.T, M.Sc (Subject-matter Expert of Science and Technology SociopreneurID), menyampaikan cara yang bisa dilakukan untuk memicu anak agar bisa berpikir kreatif dan kritis.

Kegiatan ToT ini akan diselenggarakan pada:

  • Rabu, 23 Februrari 2022
  • 08.00 – 12.00 WIB
  • virtual (Zoom)

Terkait informasi lebih lanjut dapat menghubungi kami melalui

Info
Category:
Location: 📍 Zoom
Date: February 23, 2022
Duration: 1 Day